Laman

Senin, 28 Juni 2010

PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)

PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)
SMK AL-HUDA SARIWANGI
A.     Pengertian
Praktik Kerja Industri (PRAKERIN) adalah merupakan suatu sistem pembelajaran yang dilakukan di luar Proses Belajar Mengajar (PBM) dan dilaksanakan pada perusahaan/industri atau instansi yang relevan. Secara umum pelaksanaan program Praktik Kerja Industri ditujukan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan siswa di bidang teknologi, penyesuaian diri dengan situasi yang sebenarnya, mengumpulkan informasi, dan menulis/menyusun laporan setelah siswa melaksanakan program praktik kerja.

B.      Tujuan
Penyelenggaraan Praktik Kerja Industri (Prakerin) pada SMK bertujuan untuk: